DETAIL KOLEKSI

Evaluasi kinerja pompa untuk sistem penyaliran tambang di PT. Makmur Lestari Primatama, Kabupaten Konawe Utara, Provinsi Sulawesi Tenggara

5.0


Oleh : Razualdhy Wahyu Tritama

Info Katalog

Penerbit : FTKE - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2023

Pembimbing 1 : Reza Aryanto

Pembimbing 2 : Taat Tri Purwiyono

Subyek : Mine pumps;Coal mines and mining

Kata Kunci : cavitation, head total, NSPH, sump, water mangement.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2023_SK_STT_073001800048_Halaman-Judul.pdf 10
2. 2023_SK_STT_073001800048_Surat-Pernyataan-Revisi-Terakhir.pdf 1
3. 2023_SK_STT_073001800048_Surat-Hasil-Similaritas.pdf 1
4. 2023_SK_STT_073001800048_Halaman-Pernyataan-Persetujuan-Publikasi-Tugas-Akhir-untuk-Kepentingan-Akademis.pdf 1
5. 2023_SK_STT_073001800048_Lembar-Pengesahan.pdf 1
6. 2023_SK_STT_073001800048_Pernyataan-Orisinalitas.pdf 1
7. 2023_SK_STT_073001800048_Formulir-Persetujuan-Publikasi-Karya-Ilmiah.pdf 1
8. 2023_SK_STT_073001800048_Bab-1.pdf 4
9. 2023_SK_STT_073001800048_Bab-2.pdf 20
10. 2023_SK_STT_073001800048_Bab-3.pdf 6
11. 2023_SK_STT_073001800048_Bab-4.pdf 8
12. 2023_SK_STT_073001800048_Bab-5.pdf 1
13. 2023_SK_STT_073001800048_Daftar-Pustaka.pdf 2
14. 2023_SK_STT_073001800048_Lampiran.pdf 25

S Sistem penyaliran tambang dibutuhkan untuk mencegah, mengeringkan, atau mengeluarkan air yang masuk ke daerah penambangan. Pada sistem penyaliran tambang dilakukan pengelolaan air untuk mengetahui perkiraan berapa lama waktu dalam pengeringan sump dengan memperhatikan volume dan luasan sump yang telah ditentukan, dan kapasitas pompa yang tersedia. Kinerja pompa yang tidak maksimal dalam mengeluarkan air dapat disebabkan karena kavitasi pada pompa, sehingga perlu dilakukan evaluasi pada pemasang instalansi pompa terhadap kavitasi dengan NPSH tersedia lebih besar dari NPSH dibutuhkan. Dari hasil penelitian yang dilakukan, diketahui debit pompa pada tiga lokasi sump untuk mengeluarkan air pada volume sump Pit denver 100,331 m3 membutuhkan waktu 7 hari dengan debit yang dihasilkan pompa 159.81 l/s, sedangkan untuk volume sump Pit Boston 7,069 m3 dengan debit 37.65 l/s membutuhkan waktu 2 hari, dan volume sump Pit Miami 30,652 m3 dengan debit 85.00 l/s membutuhkan waktu 4 hari. Diketahui total head pompa pada ketiga lokasi didapatkan sebesar 73.28 m untuk Pit Denver, 15.79 m untuk Pit Boston, dan 13.82 m untuk Pit Miami. Pada pemasangan instalansi pompa terhadap kavitasi di ketiga lokasi didapatkan nilai NPSH tersedia lebih besar dari NPSH dibutuhkan

M Mine drainage systems are required to prevent, drain or remove water entering the mining area. In the mine drainage system, water management is carried out to determine how long it takes to drain the sump by considering the volume and area of the sump that has been determined, and the available pump capacity. Pump performance that is not optimal in removing water can be caused by cavitation in the pump, so it is necessary to evaluate the pump installation against cavitation with the available NPSH greater than the required NPSH. From the results of the research conducted, it is known that the pump discharge at three sump locations to remove water at the denver Pit sump volume of 100,331 m3 takes 7 days with a discharge generated by the pump of 159.81 l/s, while for the Boston Pit sump volume of 7,069 m3 with a discharge of 37.65 l/s takes 2 days, and the Miami Pit sump volume of 30,652 m3 with a discharge of 85.00 l/s takes 4 days. The total pump head at the three locations was found to be 73.28 m for the Denver Pit, 15.79 m for the Boston Pit, and 13.82 m for the Miami Pit. In the installation of pump installations against cavitation in the three locations, the available NPSH value is greater than the required NPSH.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?