Analisis kualitas kerataan dan kesejajaran permukaan pelat hasil pemotongan strategi lintasan pahat dan 3d offset finishing pada mesin milling cnc maho mh 200 e2
Penerbit : FTI - Usakti
Kota Terbit : Jakarta
Tahun Terbit : 2007
Pembimbing 1 : Sally Cahyati
Subyek : Mechanical engineering;Machinery process
Kata Kunci : CAD, CMM, mikroskop, finishing, software, manufaktur
Status Posting : Published
Status : Tidak Lengkap
| No. | Nama File | Hal. | Link |
|---|---|---|---|
| 1. | 2007_TA_STM_06102004_Halaman-Judul.pdf | ||
| 2. | 2007_TA_STM_06102004_Lembar-Pengesahan.pdf | ||
| 3. | 2007_TA_STM_06102004_Bab-1_Pendahuluan.pdf | ||
| 4. | 2007_TA_STM_06102004_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf |
|
|
| 5. | 2007_TA_STM_06102004_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf |
|
|
| 6. | 2007_TA_STM_06102004_Bab-4_Analisis-Hasil-dan-Pembahasan.pdf |
|
|
| 7. | 2007_TA_STM_06102004_Bab-5_Kesimpulan-dan-Saran.pdf | ||
| 8. | 2007_TA_STM_06102004_Daftar-Pustaka.pdf | ||
| 9. | 2007_TA_STM_06102004_Lampiran.pdf |
|
P Proses pemesman dengan metode pemrograman yang memanfaatkan perangkat komputer (mesin perkakas NC) telah banyak diterapkan di industri. Teknologi tersebut merupakan aplikasi dari software CAD/CAM yang terintegrasi dengan proses manufaktur. Analisis dilakukan untuk mengetahui bagaimana dua strategi lintasan pahat berbeda pada proses finishing dengan mesin perkakas NC akan mempengaruhi kualitas kerataan (flatness) dan kesejajaran (parallelism).Prosesnya dimulai dari perancangan dan pengembangan produk di software CAD/CAM (DELCAM), kemudian membuat program pemesinannya (NC Program) yang juga memanfaatkan software DELCAM, sebagai input proses pemesinan pada mesin perkakas NC. Sebelum dan sesudah proses pemesinan , dilakukan pengamatan terhadap pahat yang digunakan untuk proses finishing dengan menggunakan mikroskop. Pemeriksaan kualitas kerataan dan kesejajarannya sendiri dilakukan dengan menggunakan CMM (Coordinate Measuring Machine).
T The machinery process with programming method using a computerize system (CNC machine tools) has been used in many industrial plant. This technology is an application of CAD/CAM software that integrated with manufacturing process. The analysis is about how two different cutting tool\' s track strategy in finishing process with CNC machine tool will influence the quality of flatness and paralleli sm (geometrical tolerance).The process is begun with product design and development in CAD/CAM software (DELCAM), then making the NC Programme as the input of machinery process on CNC machine tool. An observation of the cutting tools has done before and after the machinery process using an optic microscope. The inspection of the flatness and parallelism quality are held by using a Coordinate Measuring Machine (CMM).