Perancangan, pembuatan dan kalibrasi blok sistem untuk set inspeksi mikrometer kapasitas 50 mm - 75 mm
Penerbit : FTI - Usakti
Kota Terbit : Jakarta
Tahun Terbit : 2008
Pembimbing 1 : Bimbing Atedi
Subyek : Measurement quality;Micrometer calibration system
Kata Kunci : micrometer infection, measuring instrument, CMM, vision
Status Posting : Published
Status : Tidak Lengkap
| No. | Nama File | Hal. | Link |
|---|---|---|---|
| 1. | 2008_TA_STM_06103044_Halaman-Judul.pdf | ||
| 2. | 2008_TA_STM_06103044_Lembar-Pengesahan.pdf | ||
| 3. | 2008_TA_STM_06103044_Bab-1_Pendahuluan.pdf | ||
| 4. | 2008_TA_STM_06103044_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf |
|
|
| 5. | 2008_TA_STM_06103044_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf |
|
|
| 6. | 2008_TA_STM_06103044_Bab-4_Hasil-Pengukuran.pdf |
|
|
| 7. | 2008_TA_STM_06103044_Bab-5_Kesimpulan-dan-Saran.pdf | ||
| 8. | 2008_TA_STM_06103044_Daftar-Pustaka.pdf | ||
| 9. | 2008_TA_STM_06103044_Lampiran.pdf |
|
K Kegiatan kalibrasi bertujuan untuk meningkatkan kualitas pengukuran dalam penunjukkan alat ukur dan benda ukur. Penelitian yang dilakukan yaitu merancang sebuah blok sistem untuk set inspeksi mikrometer yang dibuat di PT. ASTI PANDJI DILATAMA yang mempunyai rentang ukur 50 mm- 75 mm dengan panjang nominal 50 mm, 52,5 mm, 55,1 mm, 57,7 mm, 60,3 mm, 62,9mm, 65 mm, 67,6 mm, 70,2 mm, 72,8 mm, dan 75 mm, dengan mengacu pada standar JIS B 7502.Proses pengukuran penyimpangan panjang nominal blok sistem diukur dengan menggunakan alat ukur CMM Visison dengan resolusi 0,5 J.tm. Dari hasil pengukuran didapatkan penyimpangan terbesar diperoleh sebesar 5,1 Jlm dan memiliki tingkat ketidakpastian sebesar ± 1,9536 J!ffi.Hasil dari proses pemesinan yang dilakukan diharapkan dapat memenuhiukuran standar yang telah ditetapkan. Tetapi setelah diusahakan dengan maksimal, hasil pengukuran blok sistem masih jauh dari standar yang diharapkan sesuai dengan standar JIS B 7506 (kelas II). Meskipun standar yang digunakan adalah kelas III sekalipun masih belum memenuhi standar toleransi yang ditetapkan.
C Calibration activity has a purj,ose to improve quality of measurement for object measurement and measure substance. Researching is by designing block system for set inspection micrometer that was made in PT. ASTI PANDJI DILATAMA that has range 50 mm- 75 mm with nominal length 50 mm, 52,5 mm, 55,1 mm, 57,7 mm, 60,3 mm, 62,9 mm, 65 mm, 67,6 mm, 70,2 mm, 72,8mm, and 75 mm, is referring to JIS B 7502 standard blocks.The deviation of measurement for nominal length of block system was measured by CMM Vision with resolution 0,5 J-tm. From the result of measured the biggest deviation is 5,1 J-tm and the uncertainty value± 1,9536 J-tm.From machining process are expect can fulfill standard of measure.However after exeed maximum process, the measurement result of block system waren \'t appropriately from JIS B 7506 standard (grade II). Eventhough the standard is using grade III still not reach the limit of tolerance.