Pengaruh tingkat kelengkapan pengungkapan laporan keberlanjutan terhadap biaya utang dengan manajemen laba sebagai variabel pemoderasi
P Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh tingkat kelengkapan pengungkapan laporan keberlanjutan pada dimensi ekonomi, dimensi lingkungan dan dimensi sosial terhadap biaya utang dengan manajemen laba sebagai variabel pemoderasi.Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah 16 perusahaan terbuka yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama tahun 2013-2016 dengan jumlah ada 64 pengamatan. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling untuk menentukan sampel. Pengujian dilakukan dengan menggunakan analisis regresi.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat kelengkapan pengungkapan laporan keberlanjutan dimensi ekonomi terbukti berpengaruh negatif signifikan terhadap biaya utang, tingkat kelengkapan pengungkapan laporan keberlanjutan dimensi lingkungan berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap biaya utang, tingkat kelengkapan pengungkapan laporan keberlanjutan dimensi sosial berpengaruh negatif signifikan terhadap biaya utang.Penelitian ini juga menunjukkan bahwa manajemen laba memoderasi hubungan tingkat kelengkapan pengungkapan laporan keberlanjutan dimensi ekonomi terhadap biaya utang dan juga memoderasi tingkat kelengkapan pengungkapan laporan keberlanjutan dimensi sosial terhadap biaya utang. Tetapi, manajemen laba tidak memoderasi hubungan tingkat kelengkapan pengungkapan laporan keberlanjutan dimensi lingkungan tehadap biaya utang.
T This study aims to analyze the influence of completeness level of disclosure of sustainability reports on economic dimensions, environmental dimensions and social dimensions on cost of debt with earnings management as moderating variable.The sample used in this study were 16 public companies listed on the Indonesia Stock Exchange during the years 2013-2016 with total research 64 observations. This study uses purposive sampling method to determine the sample. The tests were carried out by Regression Analysis.The results of this study indicate that the completeness level of disclosure of sustainability reports on economic dimensions has a significant negative effect on the cost of debt, the completeness level of disclosure of sustainability reports on environmental dimensions has an insignificant negative effect on the cost of debt, andthe completeness level of disclosure of sustainability reports on social dimensions has a significant negative effect on the cost of debt.This study also shows that earnings management moderates the completeness level of disclosure of sustainability reports on economic dimensions to cost of debt and also moderates the completeness level of disclosure of sustainability reports on social dimension to cost of debt. However, earnings management does not moderate the relationship between the completeness level of disclosure of sustainability reports on environmental dimension to cost of debt.