DETAIL KOLEKSI

Perancangan sistem pengukuran kinerja menggunakan Metode Hr Scorecard pada divisi sumber daya manusia & logistik PT. Asuransi Umum Bumida Bumiputera


Oleh : Rini Ikayanti Widyastuti

Info Katalog

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2005

Pembimbing 1 : Didien Suhardini

Pembimbing 2 : Nurlailah Badariah

Subyek : Personnel management;Balanced scorecard (Management)

Kata Kunci : system design, performance measurement, hr scorecard method, human resources & logistics division of

Status Posting : Published

Status : Tidak Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2005_TA_STI_06300336_Halaman-Judul.pdf
2. 2005_TA_STI_06300336_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2005_TA_STI_06300336_Bab-1_Pendahuluan.pdf
4. 2005_TA_STI_06300336_Bab-2_Landasan-Teori.pdf
5. 2005_TA_STI_06300336_Bab-3_Metodologi-Perancangan.pdf
6. 2005_TA_STI_06300336_Bab-4_Pengumpulan-Data.pdf
7. 2005_TA_STI_06300336_Bab-5_Perancangan-Hr-Score-Card.pdf
8. 2005_TA_STI_06300336_Bab-6_Pengkuran-Kinerja.pdf
9. 2005_TA_STI_06300336_Bab-7_Analisa-Hasil-Score-Card.pdf
10. 2005_TA_STI_06300336_Bab-8_Kesimpulan-dan-Saran.pdf
11. 2005_TA_STI_06300336_Daftar-Pustaka.pdf
12. 2005_TA_STI_06300336_Lampiran.pdf

P PT Asuransi Umum BUMIDA Bumiputera 1967 adalah perusahaan asuransi kerugian yang merupakan salah satu anak perusahaan dari group AJB (Asuransi Jiwa Bersama) Bumiputera 1912. Dimana pertumbuhan perusahaan sangat didukung oleh SDM yang menyokong semua aktivitas perusahaan. Oleh sebab itu perusahaan harus selalu mengetahui kinerja dari SDM. Karena belum ada suatu pengukuran kinerja SDM, Bumida perlu membuat sistem pengukuran kinerja SDM. Diharapkan dengan pengukuran kinerja Divisi SDM & Logistik ini dapat mengetahui kontribusi sumber daya manusia terhadap kinerja perusahaan serta mampu memberikan umpan batik bagi perumusan strategi Divisi SDM & Logistik. Karena itu penelitian ini bertujuan merancang sistem pengukuran kinerja Divisi SDM & Logistik PT Asuransi Umum BUMIDA Bumiputera menggunakan HR Sorecard. HR Scorecard adalah suatu alat untuk mengukur dan mengelola kontribusi strategik dari peran human resources dalam menciptakan nilai untuk mencapai strategi perusahaan melalui empat perspektif yaitu keuangan (outcome), pelanggan , proses bisnis internal, dan pembelajaran dan pengembangan. Perancangan dan imlementasi HR Scorecard dilakukan PT Asuransi Umum BUMIDA Bumiputera untuk menilai pengelolaan sumber daya manusia. Adapun data-data yang digunakan dalam perancangan ini adalah visi, misi, strategi perusahaan dan strategi Divisi SDM & Logistik. Tahapan-tahapan dalam perancangan HR Scorecard adalah mendefinisikan strategi bisnis secara jelas, membangun strategi sumber daya manusia sebagai sebuah modal strategik, menciptakan peta strategik sumber daya manusia, mengidentifikasi HR Deliverables dalam peta strategi sumber daya manusia, kesejajaran antara HRArchitecture dan HR Deliverables, merancang system pengukuran strategic sumber daya manusia, kemudian melakukan pengukuran kinerja Divisi SDM & Logistik. Pengukuran dilakukan berdasarkan sistem pengukuran strategik sumber daya manusia dengan menggunakan skala Likert (1 sampai 5) untuk mengetahui tingkat kepentingan dari masing-masing tujuan strategis, pada peta strategi sumber daya manusia dilakukan pembobotan dengan metode Pairwise Comparisons. Peta strategi sumber daya manusia menggambarkan hubungan sebab-akibat antara tujuan strategis peningkatan produktivitas karyawan perusahaan dengan tujuan strategi yang mendorongnya yaitu peningkatan penjualan dan tujuan ini didorong oleh peningkatan kepuasan seluruh divisi pada perusahaan, penanganan proses underwriting klaim yang selektif, penanganan proses underwriting penutupan yang selektif, peningkatan kepuasan karyawan pada perusahaan, peningkatan kinerja agen, rekrutmen dan seleksi serta orientasi yang berkualitas dan tepat waktu, proses placement sesuai kebutuhan organisasi, pelatihan dan pengembangan karyawan yang efektif, pembayaran remunerasi yang tepat waictu, pemberian reward dan punishment yang proporsional, peningkatan pengambilan keputusan dalam pembuatan sistem dan prosedur yang berkaitan dengan SDM, peningkatan keahlian karyawan Div. SDM & Logistik dalam bisnis perusahaan dan praktek manajemen, peningkatan motivasi kerja karyawan Div. SDM & Logistik. Berdasarkan hasil pengukuran, nilai kinerja perspektif keuangan (outcome) sebesar 4,5 yang berarti sangat baik, perspektif pelanggan sebesar 4.356 yang berarti baik, prespektif proses bisnis internal sebesar 4.716 yang berarti sangat baik, perspektif pembelajaran & pengembangan sebesar 4.224. sehingga nilai kinerja secara keseluruhan Divisi SDM & Logistik pada tahun 2004 sebesar 4.449 yang berarti baik.

P PT Asuransi Umum BUMIDA Bumiputera 1967 is a general insurance company which is a subsidiary of the AJB (Joint Life Insurance) group of Bumiputera 1912. Where the company's growth is strongly supported by human resources who support all company activities. Therefore, companies must always know the performance of HR. Because there is no HR performance measurement yet, Bumida needs to create a HR performance measurement system. It is hoped that by measuring the performance of the HR & Logistics Division, we can find out the contribution of human resources to the company's performance and be able to provide batik feed for the formulation of strategies for the HR & Logistics Division. Therefore, this study aims to design a performance measurement system for the HR & Logistics Division of PT Asuransi Umum BUMIDA Bumiputera using HR Sorecard. HR Scorecard is a tool to measure and manage the strategic contribution of the role of human resources in creating value to achieve corporate strategy through four perspectives, namely financial (outcome), customer, internal business processes, and learning and development. The design and implementation of the HR Scorecard was carried out by PT Asuransi Umum BUMIDA Bumiputera to assess human resource management. The data used in this design is the vision, mission, company strategy and strategy of the HR & Logistics Division. The stages in designing the HR Scorecard are defining a clear business strategy, building a human resource strategy as a strategic capital, creating a strategic human resource map, identifying HR Deliverables in the human resource strategy map, alignment between HRArchitecture and HR Deliverables, designing a system strategic measurement of human resources, then measuring the performance of the HR & Logistics Division. Measurements are made based on the strategic measurement system of human resources using a Likert scale (1 to 5) to determine the level of importance of each strategic goal, on the human resource strategy map weighted using the Pairwise Comparison method. The human resource strategy map illustrates the cause-and-effect relationship between the strategic objectives of increasing the productivity of the company's employees and the strategic objectives that drive it, namely increasing sales and this goal is driven by increasing satisfaction of all divisions in the company, selective handling of the claims underwriting process, selective closing of the underwriting process. , increasing employee satisfaction at the company, increasing agent performance, quality and timely recruitment and selection as well as orientation, placement process according to organizational needs, effective employee training and development, timely remuneration payments, giving proportional rewards and punishments, increasing decision making decisions in making systems and procedures related to HR, increasing the expertise of Div. HR & Logistics in the company's business and management practices, increasing employee motivation Div. HR & Logistics. Based on the measurement results, the financial perspective performance value (outcome) is 4.5 which means very good, customer perspective is 4,356 which means good, internal business process perspective is 4,716 which means very good, learning & development perspective is 4,224. so that the overall performance value of the HR & Logistics Division in 2004 was 4,449 which means good.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?