Penerapan metode geolistrik untuk estimasi sumberdaya andesit di desa Argapura, Kecamatan Cigudeg , Kabupaten Bogor
K Kebutuhan konsumen akan pembangunan sedang meningkat pesat baik untuk pembangunan maupun perbaikan, yang dimana dalam hal ini maka akan terjadi peningkatan akan permintaan bahan baku penunjang yang salah satu diantaranya adalah batu andesit. Dimana nantinya akan dilakukan kegiatan eksplorasi untuk mencari ketersediaan dari batu andesit itu sendiri. Kegiatan eksplorasi dilakukan di desa Argapura kecamatan Cigudeg, kabupaten Bogor, Jawa Barat. Kegiatan ini dapat dilakukan dengan bantuan salah satu metode geofisika yaitu metode geolistrik untuk dapat melihat sebaran dari batu andesit bawah permukaan dan menganalisa sumberdaya dari batu andesit pada daerah eksplorasi. Pemilihan metode geolistrik dipilih berdasarkan tujuan dilakukannya eksplorasi yaitu dengan metode schlumberger dengan alat multi channel Ares yang memiliki panjang bentangan 480m dan jarak setiap elektroda 10m dapat melihat hingga kedalaman ± 120m. Berdasarkan hasil yang didapatkan maka bentangan geolistrik yang berpotensi adalah bentangan1,2,3,4,11,12,13 dan 14. Dengan jumlah total sumberdaya diperkirakan ± 514.218,375 ton dengan nilai kualitas batuan rata-rata menengah dalam klasifikasi SNI 03-0394-89.
C Consumer demand for development is increasing rapidly for both development and improvement, which in this case there will be an increase in demand for raw materials supporting one of them is andesite stone. Where will be done exploration activities to find the availability of andesite stone itself. Exploration activities were conducted in Argapura village, Cigudeg sub-district, Bogor district, West Java. This activity can be done with the help of one geophysical method that is the geoelectric method to be able to see the distribution of subsurface andesitic rocks and analyze the resources of andesite rock in the exploration area. The selection of geoelectric method was chosen based on the purpose of exploration, which is schlumberger method with Ares multichannel tool which has a length of 480m and distance of each 10m electrode can seeup to ± 120m depth. Based on the results obtained, the potential geoelectric expanseis the line 1,2,3,4,11,12,13 and 14. With the estimated total resources of ± 514.218,375tons with medium grade rock quality value in SNI 03-0394- 89