Studi angka kebutuhan nyata operasi dan pemeliharaan (aknop) dan penilaian kinerja pada aspek fisik Bendungan Karian di Kabupaten Lebak
Penerbit : FTSP - Usakti
Kota Terbit : Jakarta
Tahun Terbit : 2025
Pembimbing 1 : Wahyu Sejati
Subyek : Dams - Performance;Work capacity evaluation
Kata Kunci : AKNOP, dam performance, operation and maintenance, Karian dAM, physical evaluation
Status Posting : Published
Status : Lengkap
No. | Nama File | Hal. | Link |
---|---|---|---|
1. | 2025_SK_STS_051002000053_Halaman-Judul.pdf | 15 | |
2. | 2025_SK_STS_051002000053_Surat-Pernyataan-Revisi-Terakhir.pdf | 1 | |
3. | 2025_SK_STS_051002000053_Surat-Hasil-Similaritas.pdf | 1 | |
4. | 2025_SK_STS_051002000053_Halaman-Pernyataan-Persetujuan-Publikasi-Tugas-Akhir-untuk-Kepentingan-Akademis.pdf | 1 | |
5. | 2025_SK_STS_051002000053_Lembar-Pengesahan.pdf | 1 | |
6. | 2025_SK_STS_051002000053_Pernyataan-Orisinalitas.pdf | 1 | |
7. | 2025_SK_STS_051002000053_Formulir-Persetujuan-Publikasi-Karya-Ilmiah.pdf | 1 | |
8. | 2025_SK_STS_051002000053_Bab-1.pdf | ||
9. | 2025_SK_STS_051002000053_Bab-2.pdf |
|
|
10. | 2025_SK_STS_051002000053_Bab-3.pdf |
|
|
11. | 2025_SK_STS_051002000053_Bab-4.pdf |
|
|
12. | 2025_SK_STS_051002000053_Bab-5.pdf | ||
13. | 2025_SK_STS_051002000053_Daftar-Pustaka.pdf | ||
14. | 2025_SK_STS_051002000053_Lampiran.pdf |
|
P Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji Angka Kebutuhan Nyata Operasi dan Pemeliharaan (AKNOP) serta menilai kinerja aspek fisik Bendungan Karian yang terletak di Kabupaten Lebak, Provinsi Banten. Bendungan ini memiliki fungsi penting dalam penyediaan air untuk irigasi, pengendalian banjir, serta kebutuhan air masyarakat sekitar. Studi dilakukan untuk menentukan parameter AKNOP, skor kinerja, dan efisiensi pengelolaan operasi serta pemeliharaan bendungan. Metodologi penelitian mencakup analisis data teknis bendungan, penilaian aspek fisik, dan penyusunan AKNOP berdasarkan komponen biaya langsung, tidak langsung, serta tidak terduga. Penilaian kinerja dilakukan dengan mengukur kondisi elemen seperti tubuh bendungan, bangunan pengambilan, pengeluaran, pelimpah, dan pelana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa AKNOP rutin, berkala, dan khusus perlu direncanakan dengan mempertimbangkan kondisi aktual infrastruktur. Selain itu, kinerja fisik Bendungan Karian menunjukkan nilai yang bervariasi tergantung pada komponen yang dievaluasi. Penelitian ini memberikan rekomendasi untuk meningkatkan efisiensi operasi dan pemeliharaan guna menjaga keberlanjutan fungsi dan manfaat bendungan bagi masyarakat.
T This research aims to examine the Real Operation and Maintenance Needs Figures (AKNOP) and assess the performance of the physical aspects of the Karian Dam which is located in Lebak Regency, Banten Province. This dam has an important function in providing water for irrigation, flood control, and the water needs of the surrounding community. The study was conducted to determine AKNOP parameters, performance scores, and efficiency of dam operation and maintenance management. The research methodology includes analysis of dam technical data, assessment of physical aspects, and preparation of AKNOP based on direct, indirect and unexpected cost components. Performance assessment is carried out by measuring the condition of elements such as the dam body, intake structures, discharge structures, spillways and saddles. The research results show that routine, periodic and special AKNOPs need to be planned taking into account the actual condition of the infrastructure. In addition, the physical performance of the Karian Dam shows varying values depending on the components evaluated. This research provides recommendations for increasing operational and maintenance efficiency in order to maintain the sustainability of the dam\\\'s function and benefits for society.